No Result
View All Result
KONTAK
Bicara Apa Adanya
REDAKSI
  • ADVERTORIAL
  • DAERAH
  • LINGKUNGAN
  • Media Partner
  • NASIONAL
  • NIAGA
  • OPINI
  • PENJURU
  • PERISTIWA
  • PERKARA
  • SIASAT
  • TEKNOLOGI
  • TEMPIAS
  • TEMUAN
  • ADVERTORIAL
  • DAERAH
  • LINGKUNGAN
  • Media Partner
  • NASIONAL
  • NIAGA
  • OPINI
  • PENJURU
  • PERISTIWA
  • PERKARA
  • SIASAT
  • TEKNOLOGI
  • TEMPIAS
  • TEMUAN
No Result
View All Result
Bicara Apa Adanya
No Result
View All Result
Home NASIONAL

ITB dan Korea Selatan Kerjasama Pengembangan Mesin Perkakas Senilai Rp 70 Miliar

by Febri Firsandi Putra
Juni 1, 2021
A A
ITB dan Korea Selatan Kerjasama Pengembangan Mesin Perkakas Senilai Rp 70 Miliar
10
SHARES
68
VIEWS
ShareTweetSendScan

DETAIL.ID, Bandung – Kampus teknik ternama Indonesia, Institut Teknologi Bandung (ITB) bersama Korea Selatan berkolaborasi untuk membangun pengembangan mesin perkakas di Indonesia. Menurut Dekan Fakultas Teknik Mesin dan Dirgantara ITB Tata Cipta Dirgantara, mesin perkakas atau machine tools itu seperti mesin bubut, mesin CNC (Computer Numerical Control) dan lain-lain.

ArtikelTerkait

Polemik Pengurus PWI Jambi Rangkap Pengurus Parpol, Begini Komentar Berbagai Pihak

Polemik Pengurus PWI Jambi Rangkap Pengurus Parpol, Begini Komentar Berbagai Pihak

Agustus 14, 2022
Hari Ini, Tim Khusus Polri Periksa Irjen Ferdy Sambo Sebagai Tersangka

Hari Ini, Tim Khusus Polri Periksa Irjen Ferdy Sambo Sebagai Tersangka

Agustus 11, 2022
Selalu Dibayangi Rasa Takut, Orang Tua Bharada E Tulis Surat Terbuka untuk Presiden Jokowi

Selalu Dibayangi Rasa Takut, Orang Tua Bharada E Tulis Surat Terbuka untuk Presiden Jokowi

Agustus 10, 2022
Bharada E Ajukan Justice Collaborator, Ini Pendapat Praktisi Hukum

Bharada E Ajukan Justice Collaborator, Ini Pendapat Praktisi Hukum

Agustus 10, 2022

“Kami bekerja sama dengan Korea Selatan untuk menguasai kemampuan merancang, sampai memproduksi machine tools itu,” katanya Senin, 31 Mei 2021.

Melalui laman resmi ITB, kerja sama bernilai US$ 5 juta atau sekitar Rp 70 miliar itu akan berlangsung selama tiga tahun, terhitung sejak 2019 hingga 2021. Pandemi Covid-19 membuat kerja sama itu diperpanjang hingga Desember 2022.

  baca juga
Calon Ketua PTMSI Provinsi Jambi periode 2022-2026 Hanya Budiman Tansri, Ia Bertekad Lolos ke PON Aceh dan Sumut Agustus 17, 2022
Upacara Penurunan Bendera di Jambi Berjalan Lancar, Al Haris Puji Paskibraka Agustus 17, 2022
Veteran: Dulu Kami Berjuang dengan Darah dan Nyawa, Generasi Muda Tinggal Mengisi Kemerdekaan Agustus 17, 2022
HUT RI ke-77, Ini yang Diterima Narapidana Lapas Kelas IIB Bangko Agustus 17, 2022
Peringatan HUT RI, Gubernur Jambi Punya Pesan Khusus Agustus 17, 2022
HUT RI Ke-77, Gubernur Jambi: Tidak Ada Lagi Waktu untuk Bersantai Agustus 17, 2022
Akhirnya Puluhan Gudang Minyak Illegal di Provinsi Jambi Ditindak Polisi, Berikut Nomor Pengaduan Bagi Masyarakat Agustus 17, 2022
Cipayung Plus Provinsi Jambi Gelar Aksi Solidaritas Atas Kematian Brigpol J Agustus 16, 2022
Peringatan HUT RI ke-77, Wakil Bupati Merangin Dipastikan Absen Agustus 16, 2022
Kini Asahan Punya Tatengger Perjuangan Dampak Perjanjian Renville di Pulau Rakyat Agustus 16, 2022
Next
Prev

Menurut Tata, rencana pendirian sebuah pusat pengembangan mesin perkakas sudah dimulai sejak 10 tahun lalu di ITB oleh dosen-dosen Fakultas Teknik Mesin dan Dirgantara. “Tujuannya untuk meningkatkan kapasitas dan kualitas industri manufaktur di Indonesia yang semakin meningkat tiap tahunnya,” kata dia.

Kemampuan untuk mengembangkan mesin perkakas mandiri, menurutnya, sangat penting untuk kemajuan industri-industri manufaktur dalam bidang apapun. Alasannya karena mesin perkakas adalah inti dari teknologi yang digunakan pada industri manufaktur. Solusinya dengan merintis pusat pengembangan mesin perkakas di Indonesia.

Seperti dilansir oleh tempo.co, Atase Komersial dari Kedutaan Republik Korea (Korea Selatan) untuk Indonesia, Chung Keun Yong, mengatakan pemerintahnya mendukung dan mengapresiasi antusiasme ITB dalam pengembangan mesin perkakas. Lewat pemerintah Indonesia, ITB mendapat hibah peralatan yang berkaitan dengan pengembangan mesin perkakas dari Korea Selatan yang dikirim secara bertahap.

Selain itu ITB berencana menggaet banyak industri manufaktur lokal untuk membuat komponen penting dari mesin perkakas.

  baca juga
Calon Ketua PTMSI Provinsi Jambi periode 2022-2026 Hanya Budiman Tansri, Ia Bertekad Lolos ke PON Aceh dan Sumut Agustus 17, 2022
Upacara Penurunan Bendera di Jambi Berjalan Lancar, Al Haris Puji Paskibraka Agustus 17, 2022
Veteran: Dulu Kami Berjuang dengan Darah dan Nyawa, Generasi Muda Tinggal Mengisi Kemerdekaan Agustus 17, 2022
HUT RI ke-77, Ini yang Diterima Narapidana Lapas Kelas IIB Bangko Agustus 17, 2022
Peringatan HUT RI, Gubernur Jambi Punya Pesan Khusus Agustus 17, 2022
HUT RI Ke-77, Gubernur Jambi: Tidak Ada Lagi Waktu untuk Bersantai Agustus 17, 2022
Akhirnya Puluhan Gudang Minyak Illegal di Provinsi Jambi Ditindak Polisi, Berikut Nomor Pengaduan Bagi Masyarakat Agustus 17, 2022
Cipayung Plus Provinsi Jambi Gelar Aksi Solidaritas Atas Kematian Brigpol J Agustus 16, 2022
Peringatan HUT RI ke-77, Wakil Bupati Merangin Dipastikan Absen Agustus 16, 2022
Kini Asahan Punya Tatengger Perjuangan Dampak Perjanjian Renville di Pulau Rakyat Agustus 16, 2022
Next
Prev

Ketua tim kerja sama dari ITB Agung Wibowo mengatakan mesin perkakas menghasilkan komponen seperti untuk otomotif, senjata, dan sebagainya. Selama ini Indonesia biasa mengimpor komponen dan teknologi mesin perkakasnya belum berkembang. “Karena pembuatan mesin perkakas itu sulit dan harga mesinnya mahal,” kata dia, Selasa 1 Juni 2021.

Fokus riset dan pengembangan yang dilakukan ITB bersama Korea Selatan, yaitu mesin perkakas manual. “Kita harus menguasai dulu dasarnya sebelum ke mesin yang canggih,” ujarnya. Tim ITB akan mempelajari bagaimana membuat konstruksi mesinnya, merakit, dan mengetahui komponen pentingnya. Hasilnya nanti berupa rancangan mesin perkakas dari ITB untuk dibuat oleh industri skala menengah.

  baca juga
Calon Ketua PTMSI Provinsi Jambi periode 2022-2026 Hanya Budiman Tansri, Ia Bertekad Lolos ke PON Aceh dan Sumut Agustus 17, 2022
Upacara Penurunan Bendera di Jambi Berjalan Lancar, Al Haris Puji Paskibraka Agustus 17, 2022
Veteran: Dulu Kami Berjuang dengan Darah dan Nyawa, Generasi Muda Tinggal Mengisi Kemerdekaan Agustus 17, 2022
HUT RI ke-77, Ini yang Diterima Narapidana Lapas Kelas IIB Bangko Agustus 17, 2022
Peringatan HUT RI, Gubernur Jambi Punya Pesan Khusus Agustus 17, 2022
HUT RI Ke-77, Gubernur Jambi: Tidak Ada Lagi Waktu untuk Bersantai Agustus 17, 2022
Akhirnya Puluhan Gudang Minyak Illegal di Provinsi Jambi Ditindak Polisi, Berikut Nomor Pengaduan Bagi Masyarakat Agustus 17, 2022
Cipayung Plus Provinsi Jambi Gelar Aksi Solidaritas Atas Kematian Brigpol J Agustus 16, 2022
Peringatan HUT RI ke-77, Wakil Bupati Merangin Dipastikan Absen Agustus 16, 2022
Kini Asahan Punya Tatengger Perjuangan Dampak Perjanjian Renville di Pulau Rakyat Agustus 16, 2022
Next
Prev
Tags: industri perkakasitbKorea Selatanmanufaktur
Next Post
Temukan Dugaan Penyimpangan Proyek Multiyears Rp 262,8 Miliar, Sasar PT Nindya Karya dan PT YASA, Dedi Mappan: Batu Kubikal Diduga Tak Sesuai Dokumen

Temukan Dugaan Penyimpangan Proyek Multiyears Rp 262,8 Miliar, Sasar PT Nindya Karya dan PT YASA, Dedi Mappan: Batu Kubikal Diduga Tak Sesuai Dokumen

Kasus Pencurian TBS Polda Jambi Periksa Budi Azwar, Anggota DPRD Tanjungjabung Barat

Kasus Pencurian TBS Polda Jambi Periksa Budi Azwar, Anggota DPRD Tanjungjabung Barat

Rekapitulasi PSU Tanjungjabung Timur Berjalan Kondusif Aman dan Tertib

Rekapitulasi PSU Tanjungjabung Timur Berjalan Kondusif Aman dan Tertib

Pleno PSU di Muarojambi Selesai, Paslon Haris-Sani Meraih Suara Terbanyak

Pleno PSU di Muarojambi Selesai, Paslon Haris-Sani Meraih Suara Terbanyak

Kapolri Mutasi 348 Perwira Tinggi dan Menengah

Kapolri Mutasi 348 Perwira Tinggi dan Menengah

Discussion about this post

Bicara Apa Adanya

PT MOKSHA MULTI MEDIA

© 2020 Alamat Kantor Detail Lorong Pattimura RT.12 Kel. Kenali Besar Kec. Alam Barajo, Kota Jambi 36129.

  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami

Media Sosial

No Result
View All Result
  • ADVERTORIAL
  • DAERAH
  • LINGKUNGAN
  • Media Partner
  • NASIONAL
  • NIAGA
  • OPINI
  • PENJURU
  • PERISTIWA
  • PERKARA
  • SIASAT
  • TEKNOLOGI
  • TEMPIAS
  • TEMUAN

PT MOKSHA MULTI MEDIA